Menjadi Ahli IT Meskipun Anda Bukan Basic IT

Ayoo … investasikan waktumu untuk mendapatkan skill dan produktivitas jangka panjang di masa depan!

Sertifikat Kaos Konsultasi

Kenapa Kamu Harus
Kursus di ITEC

Kami adalah lembaga kursus yang berlokasi di wilayah kota mataram yang menyediakan berbagai macam program kursus, bahkan untuk Anda  yang tidak memiliki basic IT sekalipun.

R

Utamakan Skill

Berfokus membentuk dan mengembangkan skill dunia kerja

i

Materi Terkini

Anda akan belajar bersama dengan trainer yang asik dan ahli dibidangnya

}

Jadwal Fleksibel

Jadwal fleksibel karena sesuai dengan kesepakatan trainer dan peserta

Gratis Mengulang

Anda bisa mengulang pada kelas berikutnya jika merasa belum puas

Kurikulum up to date

Kurikulum sesuai perkembangan dunia industri terkini

Dengan selalu melakukan Research dan mengikuti perkembangan terkini dalam bidang teknologi, industri, dan pendidikan, kami berharap bisa memberikan yang terbaik untuk Anda dalam melakukan perubahan yang semakin baik dalam hidup Anda di bidang IT

Program 

Program Terlaris

Pemrograman

Python Basic Zero To Hero

14 x Pertemuan

Trainer: M. Afif Nur Azizi                                   Detail

Pemrograman

Android Basic

14 x Pertemuan

Trainer: Eby Sofyan Fadly                                   Detail

Pemrograman

Website Builder

12 x Pertemuan

Trainer: Muhamad Hamdanil                            Detail

Marketing

Digital Marketing

16 x Pertemuan

Trainer: Muhamad Hamdanil                            Detail

Program

Website Builder + Digital Marketing

Menjadi seorang website builder, designer dan Digital Marketer sekaligus hanya dengan mengambil satu program kursus

Blog

Artikel Terbaru

Kenapa Desain Website yang Responsif itu Penting?

Di era digital yang semakin maju ini, cara kita mengakses informasi berevolusi secara dramatis. Mulai dari komputer desktop ke laptop, tablet, dan smartphone. Data dari Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2019 mengungkapkan bahwa sekitar 96,95% penduduk Indonesia...

Website dan Landing Page, Pahami Perbedaannya Agar Tidak Salah Pilih

Istilah website mungkin tidak asing bagi sebagian besar orang di zaman sekarang. Tapi pernahkan kamu mendengar istilah Landing Page? Keduanya adalah sama-sama halaman web. Lalu apa bedanya? Walaupun punya persamaan, keduanya memiliki tujuan dan ciri khas...

11+ Ide Bisnis Digital Yang Paling Menjanjikan di Tahun 2020

Membangun bisnis di era digital memiliki tantangan tersendiri. Namun, jika Anda memulainya dengan benar, proses selanjutnya akan lebih mudah. Bagaimana caranya? Semua berawal dari ide. Jika Anda mampu menemukan ide bisnis digital yang tepat dan membangunnya dengan...

PRINSIP-PRINSIP TATA LETAK DALAM DESAIN GRAFIS

Definisi                      Layout didalam bahasa memiliki arti tata letak. Sedangkan menurut istilah, layout merupakan usaha untuk menyusun, menata, atau memadukan elemenelemen atau unsur-unsur komunikasi grafis (teks, gambar, tabel dll) menjadikan komunikasi...

5 Kiat Cerdik Belajar Python dengan Cepat

Sudah lama ingin belajar Python, tapi masih ragu-ragu harus mulai dari mana? Atau kamu masih bingung apakah Python sepenting itu untuk dikuasai? Dua tahun belakangan, Python sukses memosisikan diri sebagai bahasa pemrograman paling populer di dunia. Jadi, tak ada lagi...

Cara Migrasi Blogger ke WordPress dengan Aman

Blogger merupakan platform blogging yang mudah digunakan untuk memulai blog pertama Anda. Fitur yang ramah pengguna berikut kemudahan menambahkan konten membuat Blogger berhasil menjaring banyak pelanggan. Akan tetapi, bagi sebagian pengguna, fitur yang ditawarkan...

WordPress Theme Framework Terbaik 2020

Tahukah Anda, kalau dengan WordPress framework theme Anda bisa menambahkan tampilan dan fitur khusus dalam website? Anda tidak perlu lagi pusing menyusun kode php dari awal. Dengan bantuan theme framework, beban kerja Anda berkurang. Di artikel ini kami juga akan...

10 Error Umum pada WordPress Beserta Solusinya

Error WordPress merupakan permasalahan sederhana yang bisa jadi kerap terjadi. Meskipun sangat mudah digunakan, terkadang pengguna WordPress tetap menemukan permasalahan pada website. Nah, permasalahan yang terjadi sebenarnya dapat Anda perbaiki sendiri. Kali ini kami...

7 Cara Belajar Digital Marketing untuk Pemula

Sudah saatnya bagi setiap pemilik bisnis untuk menguasai digital marketing. Keharusan untuk menguasai digital marketing berlaku baik bagi perusahaan besar, usaha menengah, maupun usaha kecil. Semua bisnis membutuhkan digital marketing. Hal ini tidak terlepas dari...

Cara Membuat Landing Page di WordPress (Mudah, Cepat, dan Efektif)

Apakah Anda ingin membuat landing page di website WordPress Anda? Landing page membantu bisnis Anda untuk mengubah pengunjung menjadi konsumen atau leads. Di artikel ini saya akan memberikan tutorial cara membuat landing page beserta tips-tips landing page yang...

Apa Aja Yang Bisa
Kamu Pelajari Di ITEC

JavaScript

Bahasa pemrograman untuk Frontend dan Backend

Python

Bahasa pemrograman untuk Backend

Kotlin

Bahasa pemrograman untuk Frontend mobile Android

Java

Bahasa pemrograman untuk aplikasi Desktop

Wordpress

CMS builder untuk membangun website

Digital Marketing

Cara melakukan pemasaran digital melalui website dan sosial media

UI/UX Design

Menjadi seorang UI/UX Designer

IoT

Integrasi mesin menggunakan bahasa pemrograman Python

Mikrotik

Sertifikasi Mikrotik 

Desain Grafis

Desain grafis menggunakan tools free dan open source 

Video Editing

Belajar menjadi seorang video editing

Microsoft Office

Expert menguasai aplikasi Microsoft Office

Testimonials

Kata Mereka

Aufa Ahdi

Mobile Programmer, Universitas Bumigora

“Sangat merasa nyaman dengan pembelajaran yang disediakan oleh fasilitator.”

Lalu Kukuh Kharisma

Mahasiswa Fakultas Hukum, Universitas Mataram

“Kursus terbaik yang ada di mataram karena pesertanya benar-benar dibina sampai bisa.”

Danny Ilham Iswara

Teknisi Jaringan, DISKOMINFOTIK NTB

“Menyenangkan, trainernya asyik dan mengajarkan materi dengan baik.”

Sena Puja

PNS

“Belajar di ITEC itu asik dan serius, langung bisa project dan menerapkan di akhir. Thanks ITEC, maju terus .”

15 +

Siswa Aktif

25 +

Alumni

20 +

Trainer

30 +

Klien

TERAKREDITASI

Salah satu alasan yang membuat kamu
harus ke ITEC adalah kami juga sudah
terakreditasi oleh BAN PAUD dan PNF

Terakreditasi BAN PAUD dan PNF

Salah satu alasan yang membuat kamu harus ke ITEC adalah
kami sudah resmi terakreditasi oleh BAN PAUD dan PNF
dengan nilai “Baik Sekali”

Apa itu BAN PAUD dan PNF?

Adalah merupakan sebuah lembaga Badan Akreditasi Nasional
Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Nonformal

Klien Kami

Pengen jago IT tapi gak punya basic IT ?
Yuk datang ke kantor kami.

Kontak

Email: [email protected]
Telepone:
 (0370) 7844057
Hp / Wa : 0819 9398 8993

Kantor

- Jl. Belibis No.7 Pejanggik, Mataram

- Dusun Patuh Karya, Desa Lanci Jaya,       Kecamatan Manggalewa, Kabupaten Dompu

Produk

Sosial Media

Mau terus update informasi tentang kami ?
Ikuti kami terus di sosial media.